Tuesday, May 1, 2018

Cymolutes praetextatus

Labridae
Knife razorfish
Cymolutes praetextatus
Panjang maksimum : 20cm
Persebaran : Dari Papua hingga Sumatera
Bahaya terhadap manusia : Tidak berbahaya
Kegunaan : Tidak dipergunakan
Status konservasi : Least Concern (LC)

Hidup soliter, daerah berpasir atau berumput dekat terumbu karang, seringkali di lagun pada kedalaman 2 hingga 10m. Moncong terkompresi merupakan adaptasi untuk menyelam di lingkungan lagun (merupakan adaptasi dari semua marga Cymolutes).

Tubuh terutama berwarna putih, hijau atau coklat muda, biasa dengan garis-garis hijau pucat pada posterior tubuh. Ikan jantan dengan bintik hitam pada punggung di bawah dasar rusuk sirip punggungnya.

Foto 1 : Photo courtesy zsispeo
Foto 2 : Photo courtesy zsispeo

No comments:

Post a Comment